Indoposonline.NET – PT Garuda Indonesia (GIAA) bakal menutup sejumlah rute penerbangan internasional. Itu dilakukan untuk menyehatkan kembali keuangan Garuda Indonesia. Penutupan rute tersebut dipastikan tidak menguntungkan bagi kelanjutan Garuda Indonesia.
Direktur Utama Garuda Indonesia Irfan Setiaputra dalam keterangan resmi Selasa (22/6) mengungkapkan, rute telah dihapus tujuan Osaka, Jepang. Sementara itu, dalam waktu dekat rute tujuan Melbourne dan Perth, Australia akan ditutup.
Baca juga: Ustaz Yusuf Mansur Dongkrak Jumlah Nasabah Bank MNC
Saat ini, ada tiga rute tengah dipantau ketat oleh perusahaan, yakni Jakarta-Sidney, Jakarta-Amsterdam, dan Jakarta-Kuala Lumpur. Pesawat maskapai penerbangan Garuda Indonesia di Bandara Soekarno-Hatta (Soetta). (abg)