• Redaksi
Jumat, Januari 16, 2026
indoposnews.co.id
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • NEWS
    • Nasional
    • Politik
    • Nusantara
    • Hukum
    • Ibu Kota Negara
    • COVID-19 UPDATE
  • Ekonomi
    • Tekno
  • Olahraga
  • JABODETABEK
  • Gaya Hidup
    • Fashion
    • Beauty
    • Health & Fitness
    • Hunian
    • Jalan- Jalan
    • Kids
    • Kuliner
    • Pendidikan
    • Otomotif
  • HIBURAN
    • selebritis
    • Musik
    • Film
      • Review Film
    • Televisi
    • Mancanegara
    • Bollywood
    • K – pop
    • Budaya
  • Opini
  • Indeks
  • Home
  • NEWS
    • Nasional
    • Politik
    • Nusantara
    • Hukum
    • Ibu Kota Negara
    • COVID-19 UPDATE
  • Ekonomi
    • Tekno
  • Olahraga
  • JABODETABEK
  • Gaya Hidup
    • Fashion
    • Beauty
    • Health & Fitness
    • Hunian
    • Jalan- Jalan
    • Kids
    • Kuliner
    • Pendidikan
    • Otomotif
  • HIBURAN
    • selebritis
    • Musik
    • Film
      • Review Film
    • Televisi
    • Mancanegara
    • Bollywood
    • K – pop
    • Budaya
  • Opini
  • Indeks
No Result
View All Result
indoposnews.co.id
No Result
View All Result
Home Ekonomi

Jaga Performa, Avia Avian Siap Bangun 35 Pusat Distribusi Mini 

abu by abu
14 September 2022 09:27
Avia Avian

Direksi Avia Avian berfoto bersama. FOTO - ISTIMEWA

Share on FacebookShare on Twitter

indoposnews.co.id – PT Avia Avian (AVIA) paruh pertama 2022 mencatat penjualan Rp3,38 triliun, meningkat 4,5 persen dibanding periode sama tahun lalu Rp3,23 triliun. Didukung inovasi produk berkelanjutan, pengembangan saluran distribusi menjangkau seluruh Indonesia, dan strategi pemasaran agresif terukur, Avian Brands optimistis terus meningkatkan kinerja operasional positif. 

Kondisi perekonomian Indonesia semester pertama tahun ini dipengaruhi peningkatan inflasi mempengaruhi daya beli masyarakat. Produk-produk bahan bangunan seperti cat, semen, keramik, dan produk lainnya telah mengalami kenaikan lebih dari dua digit sejak tahun lalu. Disisi lain, kenaikan harga minyak dunia juga mempengaruhi kenaikan harga bahan baku, pada akhirnya juga mempengaruhi margin laba. 

Baca juga: Rawan Tergelincir! Profit Taking Intai IHSG

Baca Juga

Rebranding e’Batarapos, BTN Target Dana Murah Rp5 Triliun

Simak! Ini Jadwal Saham Bonus Jaya Makmur Rp525,36 Miliar

Lagi! UBS Buang 289,62 Juta Grup Bakrie (BUMI)

Obligasi Chandra Asri Kantongi Rating idAA-

Manajemen Avian Brands melalui upaya dan strategi peningkatan harga jual produk secara prudent, dan pengendalian biaya juga telah mampu mempertahankan marjin laba kuat dan sehat, sebagaimana terefleksi dalam kinerja keuangan Avian Brands membukukan margin laba kotor 41,1 persen atau setara Rp1,39 triliun. Margin EBITDA 27,1 persen setara Rp917 miliar, dan laba bersih 23,0 persen atau setara Rp777 miliar.

Avian Brands tetap melanjutkan upaya penambahan pusat distribusi. Semester pertama tahun ini, jumlah seluruh pusat distribusi pada 139 lokasi terdiri dari 105 pusat distribusi milik sendiri, dan 35 pusat distribusi pihak ketiga. Sebagai salah satu keunggulan dibanding pesaing, penambahan pusat distribusi sendiri ditargetkan menjadi 140 lokasi pada 2026. 

Baca juga: Komisaris Ini Buang 100 Juta Saham Bintraco Dharma, Ada Apa? 

Selain itu, Avian Brands juga berencana membangun pusat distribusi mini dengan target 35 lokasi akan melengkapi pusat distribusi milik sendiri. Saat ini, jaringan distribusi Avian Brands telah menjangkau seluruh Indonesia, meliputi 37 provinsi, dan 98 kota Indonesia dengan jumlah pelanggan lebih dari 54.500 toko bahan bangunan. Semester pertama 2022, jumlah pelanggan naik 3,9 persen dibanding tahun lalu. Peningkatan itu, metrik penting untuk mengukur tingkat penetrasi produk di pasar. 

Nah, untuk meraih peluang, dan mencapai pertumbuhan sustainable, Avian Brands juga terus melakukan inovasi untuk menciptakan produk memenuhi kebutuhan, dan berkualitas terbaik bagi pelanggan. Avian Brands telah meluncurkan sejumlah produk baru, termasuk di antaranya, beberapa produk segmen perawatan kayu, dengan potensi pasar cukup besar, di mana kontribusi penjualan segmen ini baru 6,6 persen dari total penjualan. 

Baca juga: Meroket 1.384 Persen, Laba Bersih Black Diamond Tercatat Rp82,39 Miliar

Produk baru lain yaitu Avitex Anti-Virus kategori cat dinding, dan No Drop Tape kategori cat pelapis anti-bocor. Avitex Anti-Virus bersertifikasi Green Label Singapore, dan telah lulus uji laboratorium Analytical Lab Group, Amerika Serikat (AS), dan Universitas Airlangga, Indonesia. Untuk memperkenalkan, dan mengedukasi masyarakat, Avian Brands bekerja sama dengan Dokter Reisa Broto Asmoro sebagai anggota Tim Komunikasi Publik Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19. 

Selain itu, produk No Drop Tape juga memperoleh respons pasar positif, terbukti lebih dari 6.000 toko ritel membeli produk ini sejak kali pertama diperkenalkan. Selanjutnya pada bulan Juli 2022, Avian Brands juga telah meluncurkan produk inovatif baru segmen cat pelapis anti bocor, yaitu No Drop Anti Panas, tidak hanya memberikan perlindungan anti-bocor, namun juga anti-panas. 

Baca juga: Akuisisi Kripto Maksima Rp124 Miliar, GoTo Gojek Berdalih Gini

Kehadiran produk itu, diharap memperkuat segmen produk cat pelapis anti-bocor, merupakan segmen unggulan Avian Brands. Berdasar kinerja per segmen, solusi arsitektur berkontribusi 82 persen terhadap penjualan. Sedang sisa 18 persen dari segmen barang dagangan. Total penjualan segmen solusi arsitektur meningkat 6,5 persen dari tahun lalu menjadi Rp2,8 triliun. 

Pada segmen solusi arsitektur, cat pelapis anti-bocor menduduki posisi pertama sebagai penyumbang penjualan tertinggi 24,8 persen dari total penjualan, diikuti kategori cat dinding 22,9 persen, dan cat kayu & besi 19,2 persen. Segmen barang dagangan, kontribusi tertinggi dari kategori produk pipa 12,8 persen dari total penjualan. Menilik sisi margin laba kotor, segmen solusi arsitektur sebesar 45,6 persen, sedang segmen barang dagangan 20,3 persen.

Baca juga: Suntik Modal Anak Usaha Rp333,75 Miliar, Ini Harapan PTPP 

Kondisi industri dan pasar semester II-2022 sangat dipengaruhi tingkat inflasi diperkirakan cukup tinggi. Kondisi itu, akan mempengaruhi pertumbuhan penjualan cat Indonesia. Namun, dengan tetap fokus kepada langkah strategis manajemen untuk terus melakukan inovasi, ekspansi dan memaksimalkan sumber daya, termasuk memanfaatkan jaringan distribusi kuat, dan tersebar seluruh Indonesia, Avian Brands memproyeksi pertumbuhan penjualan antara 10-15 persen sampai akhir 2022. (abg)

Tags: 140 Lokasi35 LokasiAVIAAvia AvianBangun Pusat DistribusiDistribusi MiniKawal Kinerja

Berita Terkait

Rebranding e’Batarapos, BTN Target Dana Murah Rp5 Triliun
Ekonomi

Rebranding e’Batarapos, BTN Target Dana Murah Rp5 Triliun

2026/01/11
Simak! Ini Jadwal Saham Bonus Jaya Makmur Rp525,36 Miliar
Ekonomi

Simak! Ini Jadwal Saham Bonus Jaya Makmur Rp525,36 Miliar

2026/01/11
Lagi! UBS Buang 289,62 Juta Grup Bakrie (BUMI)
Ekonomi

Lagi! UBS Buang 289,62 Juta Grup Bakrie (BUMI)

2026/01/11
Obligasi Chandra Asri Kantongi Rating idAA-
Ekonomi

Obligasi Chandra Asri Kantongi Rating idAA-

2026/01/11
Antam Habiskan Biaya Eksplorasi Rp245,76 Miliar
Ekonomi

Antam Habiskan Biaya Eksplorasi Rp245,76 Miliar

2026/01/11
Perkuat Formasi, BTN Tambah Komisaris Baru
Ekonomi

Perkuat Formasi, BTN Tambah Komisaris Baru

2026/01/07

Populer

Simak! Ini Perbedaan kuliah Administrasi Perkantoran dan Administrasi Bisnis

Simak! Ini Perbedaan kuliah Administrasi Perkantoran dan Administrasi Bisnis

6 Januari 2022 15:59
Ade Jona Prasetyo

Sosok Ayah Inspirasi Ade Jona Prasetyo Raih Kesuksesan

25 Oktober 2021 13:24
Karnaval SCTV

Karnaval SCTV Digelar di Bogor, Catat Tanggal, dan Intip Para Bintangnya

15 Juli 2022 11:11
Lucy In The Sky

Kendalikan Lucy In The Sky, Ini Bisnis yang Digeluti Delta Wibawa Bersama

23 April 2022 13:27
Jumpa pers PT.HDI menyingkapi kasus hukum yang menimpa JE di kantor PT. HDI di Kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (8/7)I

Langgar Kode Etik, HDI Hentikan Keanggotaan JE

8 Juli 2022 19:10
we Tv (Foto : ist)

WeTV Rilis Fitur Sewa Konten WeTV Original

30 April 2022 00:16
istimewa

Dari Game Mobile Legend, Zeva Christian Buktikan Gen Z Bisa Hasilkan Cuan Miliaran

26 September 2023 16:27
Kertas Basuki Rachmat

Kejagung Sita Aset Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Ini Penjelasan Manajemen 

22 Maret 2022 12:00
King Kevin, Sosok di Balik Suksesnya Planet Gadget yang Suka Bikin Konten Motivasi di Tiktok

King Kevin, Sosok di Balik Suksesnya Planet Gadget yang Suka Bikin Konten Motivasi di Tiktok

2 Desember 2022 15:06
Allo Bank

Gemar Transaksi, Ali Gunawan Koleksi 7,95 Juta Saham Bank Milik Chairul Tanjung

2 Februari 2022 18:27

Pilihan Redaksi

Tangkapan layar anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI Rahmat Bagja saat menjadi narasumber dalam webinar bertajuk “Penundaan Pemilu Menerabas Pembatasan Masa Jabatan? Tinjauan Aspek Hukum, Politik, dan Ekonomi”, seperti dipantau di Jakarta, Rabu (9/3/2022).

Bawaslu Tetap Siapkan Tahapan Pemilu 2024

9 Maret 2022 13:00
Presiden AS Joe Biden menyampaikan pidato tentang Inisiatif keamanan nasional secara virtual dengan PM Australia Scott Morrison dan PM Inggris Boris Johnson, di Gedung Putih, Washington, AS, Rabu (15/9/2021).

AS Berikan Australia Kapal Selam, Untuk Apa?

16 September 2021 09:22
Honda N7X

Ini loh Penampilan Honda N7X

4 Mei 2021 19:01
Pasok Pertamina Niaga, Emiten Haji Isam Koleksi Kontrak Biodiesel Rp1,65 Triliun 

Pasok Pertamina Niaga, Emiten Haji Isam Koleksi Kontrak Biodiesel Rp1,65 Triliun 

16 Januari 2024 06:22
KRI Nanggala 402

Presiden Jokowi Ajak Masyarakat Berdoa untuk Awak KRI Nanggala 402

26 April 2021 05:28
Kapal Patroli 3002 Teluk Ambon milik Polairud Polda Maluku dipimpin Iptu Edwin Telroit yang masuk dalam Tim SAR Gabungan Basarnas Ambon dalam pencarian 25 ABK KM Hentri.

Pencarian ABK KM Hentri Dihentikan

21 September 2021 13:04

Berikut Lima Gerai Layanan SIM Keliling di DKI Jakarta Hari Senin

25 April 2022 08:54
Hasan Zein

BPK Rekomendasi Cut Loss Saham BPJS-TK, Eks Dirut BEI Bilang Gini

28 Juni 2021 09:27
SBR011

Penawaran SBN Seri SBR011 akan Berakhir, Tenang Masih Ada Bibit

10 Juni 2022 06:27
Estika Tiara

Jalani PKPU, Ini Penjelasan Estika Tata Tiara 

5 Agustus 2022 08:27

About

indoposnews.co.id

“Berita Terbaru Indonesia”
Alamat :
Grand Slipi Tower, Lantai 9 Unit O, Jalan Jend. S. Parman Kav 22-24, Jakarta Barat, DKI Jakarta.
Telepon : 02174773761
Email : redaksiindoposnews@gmail.com

Follow us

Alamat : Grand Slipi Tower, Lantai 9 Unit O, Jalan Jend. S. Parman Kav 22-24, Jakarta Barat, DKI Jakarta. Telepon : 02174773761 Email : redaksiindoposnews@gmail.com

No Result
View All Result
  • Home
  • NEWS
    • Nasional
    • Politik
    • Nusantara
    • Hukum
    • Ibu Kota Negara
    • COVID-19 UPDATE
  • Ekonomi
    • Tekno
  • Olahraga
  • JABODETABEK
  • Gaya Hidup
    • Fashion
    • Beauty
    • Health & Fitness
    • Hunian
    • Jalan- Jalan
    • Kids
    • Kuliner
    • Pendidikan
    • Otomotif
  • HIBURAN
    • selebritis
    • Musik
    • Film
      • Review Film
    • Televisi
    • Mancanegara
    • Bollywood
    • K – pop
    • Budaya
  • Opini
  • Indeks

Alamat : Grand Slipi Tower, Lantai 9 Unit O, Jalan Jend. S. Parman Kav 22-24, Jakarta Barat, DKI Jakarta. Telepon : 02174773761 Email : redaksiindoposnews@gmail.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
indoposnews.co.idLogo Header Menu