• Redaksi
Selasa, November 18, 2025
indoposnews.co.id
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • NEWS
    • Nasional
    • Politik
    • Nusantara
    • Hukum
    • Ibu Kota Negara
    • COVID-19 UPDATE
  • Ekonomi
    • Tekno
  • Olahraga
  • JABODETABEK
  • Gaya Hidup
    • Fashion
    • Beauty
    • Health & Fitness
    • Hunian
    • Jalan- Jalan
    • Kids
    • Kuliner
    • Pendidikan
    • Otomotif
  • HIBURAN
    • selebritis
    • Musik
    • Film
      • Review Film
    • Televisi
    • Mancanegara
    • Bollywood
    • K – pop
    • Budaya
  • Opini
  • Indeks
  • Home
  • NEWS
    • Nasional
    • Politik
    • Nusantara
    • Hukum
    • Ibu Kota Negara
    • COVID-19 UPDATE
  • Ekonomi
    • Tekno
  • Olahraga
  • JABODETABEK
  • Gaya Hidup
    • Fashion
    • Beauty
    • Health & Fitness
    • Hunian
    • Jalan- Jalan
    • Kids
    • Kuliner
    • Pendidikan
    • Otomotif
  • HIBURAN
    • selebritis
    • Musik
    • Film
      • Review Film
    • Televisi
    • Mancanegara
    • Bollywood
    • K – pop
    • Budaya
  • Opini
  • Indeks
No Result
View All Result
indoposnews.co.id
No Result
View All Result
Home Ekonomi

Laba Meroket 878,5 Persen, Surge Kawal Ekspansi Infrastruktur Internet

abu by abu
1 Agustus 2024 15:27
Solusi Sinergi alias Surge

Direksi Solusi Sinergi Digital alias Surge. FOTO - ISTIMEWA

Share on FacebookShare on Twitter

indoposnews.co.id – Solusi Sinergi Digital alias Surge (WIFI) terus melanjutkan kinerja positif per 30 Juni 2024. Total aset meningkat 37,2 persen menjadi Rp2,14 triliun dari edisi akhir 2023 senilai Rp1,56 triliun. Ekuitas melejit 12,2 persen menjadi Rp833,53 miliar dari akhir tahun lalu Rp742,65 miliar.

Pendapatan bersih Rp309,01 miliar, melesat 40,1 persen dibanding periode tahun lalu Rp220,52 miliar. Laba bersih meroket 878,5 persen menjadi Rp89,83 miliar dari episode sama tahun lalu Rp9,18 miliar. Pendapatan bersih dan laba bersih dikontribusi segmen bisnis telekomunikasi, dan segmen bisnis periklanan. 

Surge terus berfokus melakukan ekspansi pada segmen infrastruktur telekomunikasi, dan mengembangkan ekosistem digital Indonesia. Perseroan juga telah mempersiapkan diri menghadapi potensi lonjakan kebutuhan konektivitas di masa mendatang. Oleh Karena itu, perseroan telah mengoperasikan 7 ribu kilometer (km) infrastruktur backbone serat optik berkapasitas besar sepanjang jalur kereta, dan jalur lainnya di Pulau Jawa. 

Baca Juga

BTN Ajak Arsitek, Pengusaha, dan Mahasiswa Surabaya Tawarkan Ide Hunian Masa Depan

IHSG Turun Tipis, Dana Asing Kabur Rp34 Triliun

Keren! Multi Bintang Tabur Dividen Rp190 per Lembar

Dapat Restu, META Angkat Dua Direktur Baru

Baca juga: Melangit 273 Persen, Surge Raup Laba Rp29 Miliar

Perseroan juga telah berinvestasi pada penyediaan bandwidth berkapasitas besar hingga 64 ribu Gbps. Dan, dalam mendukung aktivitas cloud computing ke depan, perseroan telah membangun, dan mengoperasikan 58 Edge Data Center (EDC) tersebar di berbagai kota Pulau Jawa, dan masih dapat ditingkatkan hingga 592 lokasi di Pulau Jawa. Saat ini, EDC juga telah digunakan para internet service provider (ISP) untuk colocation dan solusi Content Delivery Network (CDN) bagi para cloud provider. 

Sekadar informai, Pertamina Gas Negara (PGAS) telah menggandeng Surge beserta anak usaha yaitu Integrasi Jaringan Ekosistem (Weave) dalam pengembangan jaringan pipa gas, dan penyediaan layanan ICT untuk sektor rumah tangga, dan komersial bagi 2,5 juta rumah tangga. Saat ini, perseroan telah memulai pengerjaan beberapa wilayah menjadi target bersama. Kerja sama itu, diharap mempercepat ekspansi jargas, dan memberi nilai tambah atas layanan jaringan gas kepada calon pelanggan yaitu berupa layanan berlangganan internet terjangkau sehingga dapat meningkatkan nilai keekonomian proyek jargas. 

Surge juga telah menuntaskan tahap pertama pembangunan 200 Ribu homepass untuk ISP lokal. Pencapaian itu, menjadi tonggak penting bagi Waeve dalam memperluas jaringan infrastruktur seluruh daerah. Perampungan pembangunan homepass itu, diharap berdampak besar, dan positif bagi pendapatan perseroan ke depan. Perseroan juga tengah merampungkan kerja sama dengan operator dalam membangun 1 juta homepass sambungan internet tetap (Fixed Broadband). 

Baca juga: Entitas Surge Genjot Infrastruktur Telekomunikasi Rp600 Miliar

Perseroan juga telah menjalin kemitraan strategis dengan Qualcomm Technologies, Inc sejak 2023 untuk mengembangkan ekosistem 5G Indonesia melalui pengembangan perangkat didukung teknologi terbaru Qualcomm, bertujuan menghasilkan konektivitas terjangkau ke seluruh masyarakat. Kolaborasi dengan berbagai pihak strategis itu, menjadi fokus dalam mempercepat pencapaian visi perseroan. 

Dan terbaru, perseroan juga telah meneken Memorandum of Understanding dengan Arsari Group. Di mana, Arsari Group berminat untuk berinvestasi pada anak usaha Surge untuk mempercepat pengembangan infrastruktur dalam memberikan layanan konektivitas kepada masyarakat luas dengan target 25 juta rumah tangga di Pulau Jawa. Anak Usaha Surge, Weave juga telah sukses menerbitkan obligasi Rp600 miliar untuk capital expenditure perluasan infrastruktur konektivitas yang akan memperkuat posisi Surge sebagai pemain kunci industri Telekomunikasi. 

Saat ini, Weave telah memiliki sekitar 200 mitra dan klien dengan reputasi baik di industri telekomunikasi. Di antaranya NTT Indonesia, Starlink Services Indonesia, My Republic, Lightstorm, Huawei Cloud, Qualcomm, BDDC, Trans Hybrid Communication, Pertamina Gas Negara, dan lainnya. Nah, untuk menunjang perkembangan bisnis, Surge telah meneken perjanjian kerja sama dengan Nokia Indonesia pekan lalu.

Baca juga: Rangkul Adik Prabowo, Surge Kembangkan Internet Murah 

Nokia akan menjadi mitra strategis Surge dalam menyediakan konektivitas jaringan end-to-end. Inisiatif itu, untuk memberi layanan internet andal, berkecepatan tinggi, dan terjangkau kepada 25 juta rumah tangga di pulau Jawa, yang kemudian akan meluas ke pulau-pulau lain di Indonesia. Kolaborasi itu, juga akan menjawab kebutuhan Artificial Intelligence, Machine Learning, Automation, dan User Experience Development. 

Itu juga diharap berdampak pada pendidikan dengan mendukung pembelajaran jarak jauh, dan pengembangan keterampilan digital esensial. Kondisi itu, akan mempersiapkan generasi muda berkontribusi pada peningkatan kecerdasan, dan kesejahteraan bangsa. Dengan seluruh perkembangan, kolaborasi, dan integrasi seluruh ekosistem digital, Surge siap menjadi tulang punggung konektivitas yang mendukung transformasi digital Indonesia, dan memberikan nilai tambah bagi ekonomi nasional. 

Baca juga: Telisik! Ini Rentetan Jadwal Dividen Surge Rp2,5 Miliar

Direktur Surge Gilman Nugraha, mengatakan perseroan terus konsisten menunjukkan kinerja terbaik yang tercermin pada peningkatan pendapatan bersih berbagai segmen bisnis, dan kinerja laba terus meningkat. Hasil itu, merupakan buah dari inisiatif strategis, kerja keras, dan komitmen perseroan untuk memberi nilai tambah bagi para stakeholder. 

”Oleh karena itu, perseroan terus menerus bertransformasi menjadi perusahaan teknologi yang andal, dan berdaya saing tinggi. Selanjutnya, kami berharap dapat meningkatkan kinerja secara konsisten dalam mencapai visi, dan misi kami memberi layanan internet andal, dan terjangkau bagi seluruh masyarakat,” tegas Gilman. (abg)

Tags: Edisi 2024Laba BersihParuh PertamaSolusi SinergiSurgeWeaveWIFI

Berita Terkait

BTN Ajak Arsitek, Pengusaha, dan Mahasiswa Surabaya Tawarkan Ide Hunian Masa Depan
Ekonomi

BTN Ajak Arsitek, Pengusaha, dan Mahasiswa Surabaya Tawarkan Ide Hunian Masa Depan

2025/11/15
IHSG Turun Tipis, Dana Asing Kabur Rp34 Triliun
Ekonomi

IHSG Turun Tipis, Dana Asing Kabur Rp34 Triliun

2025/11/15
Keren! Multi Bintang Tabur Dividen Rp190 per Lembar
Ekonomi

Keren! Multi Bintang Tabur Dividen Rp190 per Lembar

2025/11/15
Dapat Restu, META Angkat Dua Direktur Baru
Ekonomi

Dapat Restu, META Angkat Dua Direktur Baru

2025/11/15
Gandeng IKAHI, BTN Fasilitasi Kredit Perumahan Para Hakim
Ekonomi

Gandeng IKAHI, BTN Fasilitasi Kredit Perumahan Para Hakim

2025/11/12
Apresiasi Investor, META Gulirkan Dividen Interim Rp45,56 Miliar
Ekonomi

Apresiasi Investor, META Gulirkan Dividen Interim Rp45,56 Miliar

2025/11/10

Populer

Simak! Ini Perbedaan kuliah Administrasi Perkantoran dan Administrasi Bisnis

Simak! Ini Perbedaan kuliah Administrasi Perkantoran dan Administrasi Bisnis

6 Januari 2022 15:59
Ade Jona Prasetyo

Sosok Ayah Inspirasi Ade Jona Prasetyo Raih Kesuksesan

25 Oktober 2021 13:24
Karnaval SCTV

Karnaval SCTV Digelar di Bogor, Catat Tanggal, dan Intip Para Bintangnya

15 Juli 2022 11:11
Lucy In The Sky

Kendalikan Lucy In The Sky, Ini Bisnis yang Digeluti Delta Wibawa Bersama

23 April 2022 13:27
Jumpa pers PT.HDI menyingkapi kasus hukum yang menimpa JE di kantor PT. HDI di Kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (8/7)I

Langgar Kode Etik, HDI Hentikan Keanggotaan JE

8 Juli 2022 19:10
we Tv (Foto : ist)

WeTV Rilis Fitur Sewa Konten WeTV Original

30 April 2022 00:16
istimewa

Dari Game Mobile Legend, Zeva Christian Buktikan Gen Z Bisa Hasilkan Cuan Miliaran

26 September 2023 16:27
Kertas Basuki Rachmat

Kejagung Sita Aset Kertas Basuki Rachmat Indonesia, Ini Penjelasan Manajemen 

22 Maret 2022 12:00
King Kevin, Sosok di Balik Suksesnya Planet Gadget yang Suka Bikin Konten Motivasi di Tiktok

King Kevin, Sosok di Balik Suksesnya Planet Gadget yang Suka Bikin Konten Motivasi di Tiktok

2 Desember 2022 15:06
Allo Bank

Gemar Transaksi, Ali Gunawan Koleksi 7,95 Juta Saham Bank Milik Chairul Tanjung

2 Februari 2022 18:27

Pilihan Redaksi

Djasa Ubersakti Raih Kontrak Baru Rp94,56 Miliar 

Djasa Ubersakti Raih Kontrak Baru Rp94,56 Miliar 

20 September 2024 11:27
Goes to Tiongkok

Menuju Tiongkok 

15 April 2023 05:27 - Updated on 16 April 2023 10:16
Bank Neo

Pendapatan Melesat 107 Persen, Bank Neo Malah Tekor Rp566 Miliar

3 Desember 2023 00:27
Fanny Ghassani (indoposonline.net / dok.instagram)

Fanny Ghassani dan Suami Jalani Hubungan Jarak jauh

24 Juni 2021 14:28
IHSG

Apresiasi IHSG Tertahan, Ini Sejumlah Saham Rekomendasi Analis

20 September 2021 08:57
Garuda Aero Asia

Kejar Waktu! Garuda Indonesia Kebut Kajian Merger Citilink, dan Pelita Air

6 September 2023 19:27
Tim SAR gabungan bersama masyarakat mengevakuasi korban perahu motor tenggelam di perairan Mangoli, Kabupaten Kepulauan Sula, Maluku Utara.

Perahu Motor Rute Pulau Sanana-Pulau Mangoli Tenggelam

21 Februari 2022 20:40
Asuransi Harta

Asuransi Harta Right Issue Rp98 Miliar, Simak Ini Jadwalnya

9 Juli 2022 06:15
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo didampingi Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi memberikan keterangan pers, usai Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat 2022 di Monas, Jakarta Pusat, Jumat (22/4/2022). ANTARA

Polri Siapkan Gerai Vaksinasi Dosis Penguat untuk Pemudik

22 April 2022 21:10
Bank Neo

Songsong Right Issue 5 Miliar Lembar, Performa Bank Neo Makin Gacor  

25 September 2022 19:27 - Updated on 26 September 2022 01:04

About

indoposnews.co.id

“Berita Terbaru Indonesia”
Alamat :
Grand Slipi Tower, Lantai 9 Unit O, Jalan Jend. S. Parman Kav 22-24, Jakarta Barat, DKI Jakarta.
Telepon : 02174773761
Email : redaksiindoposnews@gmail.com

Follow us

Alamat : Grand Slipi Tower, Lantai 9 Unit O, Jalan Jend. S. Parman Kav 22-24, Jakarta Barat, DKI Jakarta. Telepon : 02174773761 Email : redaksiindoposnews@gmail.com

No Result
View All Result
  • Home
  • NEWS
    • Nasional
    • Politik
    • Nusantara
    • Hukum
    • Ibu Kota Negara
    • COVID-19 UPDATE
  • Ekonomi
    • Tekno
  • Olahraga
  • JABODETABEK
  • Gaya Hidup
    • Fashion
    • Beauty
    • Health & Fitness
    • Hunian
    • Jalan- Jalan
    • Kids
    • Kuliner
    • Pendidikan
    • Otomotif
  • HIBURAN
    • selebritis
    • Musik
    • Film
      • Review Film
    • Televisi
    • Mancanegara
    • Bollywood
    • K – pop
    • Budaya
  • Opini
  • Indeks

Alamat : Grand Slipi Tower, Lantai 9 Unit O, Jalan Jend. S. Parman Kav 22-24, Jakarta Barat, DKI Jakarta. Telepon : 02174773761 Email : redaksiindoposnews@gmail.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
indoposnews.co.idLogo Header Menu